PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN BABY FOOD DI KOTA GRESIK

  • Thoriq Mustaqim Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nahdlatul Ulama Gresik
Keywords: Kata kunci: kualitas produk; minat beli; mpasi.

Abstract

Penelitian ini bertujuan melakukan pengujian pengaruh kualitas produk terhadap minat beli konsumen Baby Food di kota Gresik. Kemudian dilakukan tinjauan pustaka dan penyusunan hipotesis, juga data yang diperoleh dari penyebaran kuesioner terhadap 90 konsumen Baby Food Di kota Gresik dengan menggunakan metode kuantitatif. Pengujian ini dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linier sederhana. Hasil analisis memperlihatkan kualitas produk berpengaruh terhadap minat beli.

Downloads

Download data is not yet available.

References

BUKU
Daga, Rosnaini. (2017). Citra, kualitas produk, dan kepuasan pelanggan (H. Upu, I. Kaisar, & Arfah, Eds.; 1st ed., Vol. 1). Global Research and Consulting Institute.
Firmansyah, Muhammad Anang. (2019). Pemasaran Produk dan Merek (Planning & Strategy) (Erika, Ed.; 1st ed., Vol. 1). CV. PENERBIT QIARA MEDIA.
Jurini, Kristanti Puji Winah. (2003). Menetapkan Segmentasi Pasar (T. B. Karyanto & Soeryanto, Eds.; 1st ed., Vol. 1). Bagian Proyek Pengembangan Kurikulum Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar Dan Menengah Departemen Pendidikan Nasional.
Nalendra, Aloysius Rangga Aditya, dkk. (2021). Statistika Seri Dasar Dengan SPSS (R. R. Rerung & R. R. Pratama, Eds.; 1st ed., Vol. 1). Penerbit Media Sains Indonesia (CV. Media Sains Indonesia)
Noerochmad, Sigid. (2013). Strategi Pemasaran 1 (I. Setyowati & Yusran, Eds.; 1st ed., Vol. 1). Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan.
Pangesti, Sri. (2016). Regresi Linier Sederhana (Suparmi, N. Suwarno, & N. Setianingsih, Eds.; 3rd ed., Vol. 1). Universitas Terbuka.
Rahmawati. (2016). Manajemen Pemasaran (T. Fitriastuti & Kiswanto, Eds.; 1st ed., Vol. 1). Mulawarman University PRESS.
Shinta, Agustina. (2011). Manajemen Pemasaran (Tim UB Press, Ed.; 1st ed., Vol. 1). Universitas Brawijaya Press (UB Press).
Sitorus, Onny Fitriana, dan Novelia Utami. (2017). Strategi Promosi Pemasaran (1st ed., Vol. 1). Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif dan R&D (19th ed., Vol. 1). Alfabeta.
Yulia, I Made. (2016). Regresi Linier Sederhana (U. Udayana, Ed.; 1st ed., Vol. 1). Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Udayana.
JURNAL
Bachriansyah, Rizky Amalina. (2011). Analisis Pengaruh Kualitas Produk, Daya Tarik Iklan, dan Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Produk Ponsel Nokia (Studi Kasus Pada Masyarakat di Kota Semarang). Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro Semarang,
Haningtyas, Nabila. (2019). Pengetahuan Ibu Mengenai MPASI untuk Anak dengan Umur di Bawah Satu Tahun dan Implementasinya. Research Gate, Prodi Kedokteran, Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret, Surakarta, Indonesia, xiv.
Hidayatullah, Raden Nurilmi, dkk. (2021). Perilaku Pemberian MP-Asi Dini di Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor. Jurnal Pengabdian Kesehatan Masyarakat (Pengmaskesmas), Program Studi Ilmu Kesehatan Maskarakat, Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Indonesia, 1(2), 137–144.
Hijriani, Astria, dkk. (2016). Implementasi Metode Regresi Linier Sederhana Pada Penyajian Hasil Prediksi Pemakaian Air Bersih PDAM Way Rilau Kota Bandar Lampung Dengan Sistem Informasi Geofrafis. Jurnal Informatika Mulawarman, Jurusan Ilmu Komputer, FMIPA, Universitas Lampung, Bandar Lampung, 11(2), 37–42.
Kasmiyati. (2019). Pengaruh Promosi Terhadap Minat Beli Konsumen Pada PT. Suraco Jaya Abadi Motor Cabang Sungguminasa Kabupaten Gowa. Digital Library Unismuh Makassar, Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar, 1–90.
Mufida, Lailina, dkk. (2015). Prinsip Dasar Makanan Pendamping Air Susu Ibu (MP-ASI) Untuk Bayi 6 –24 Bulan. Jurnal Pangan Dan Agroindustri, Jurusan Teknologi Hasil Pertanian, FTP Universitas Brawijaya Malang, 3(4), 1646–1651.
Mulyana, Mumah. (2019). Segmentasi Pasar, Penargetan Pasar dan Pemosisian. Research Gate, Institut Bisnis Dan Informatika Kesatuan, Bogor, Indonesia, 1(1), 23–29.
Prawira, Bayu, dan Ni Nyoman Kerti Yasa. (2014). Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Persepsi Harga Terhadap Minat Beli Produk Smartphone Samsung di Kota Denpasar. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana (Unud), Bali, 3(12), 3642–3658.
Rijali, Ahmad. (2018). Analisis Data Kualitatif. Jurnal Alhadarah: Ilmu Dakwah, UIN Antasari Banjarmasin, 17(33), 81–95.
Saidani, Basrah, dan Samsul Arifin. (2012). Pengaruh Kualitas Produk dan kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Pada Ranch Market. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI), Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta, 3(1), 1–22.
Satria, Arief Adi. (2017). Pengaruh Harga, Promosi, Dan Kualitas Produk Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Perusahaan A-36. Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis, Fakultas Manajemen Dan Bisnis, Universitas Ciputra Surabaya, 2(1), 45–53.
Veronika. (2016). Pengaruh Iklan dan Brand Image Terhadap Minat Beli Konsumen, Dengan Brand Image Sebagai Variabel Mediasi (Kasus Calon Konsumen Shampoo Dove di Pusat Perbelanjaan: Gardena Department Store dan Supermarket Yogyakarta). Program Studi Manajemen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.
WEBSITE
IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia) Pemberian Makanan Pendamping Air Susu Ibu (MPASI). (2018). Retrieved December 03, 2021, from Idai.or.id,website:https://www.idai.or.id/artikel/klinik/asi/pemberian-makanan-pend amping-air-susu-ibu-mpasi
Gitiyarko, Vincentius. Kebijakan perlindungan dan pemulihan UMKM di tengah pandemic covid – 19. (2020) Retrieved December 03, 2021, from kompas pedia, website:https://kompaspedia. kompas.id/baca/paparantopik/kebijakan-perlindungan-dan-pemulihan-umkm -di-tengahpandemi-covid-19
Published
2024-12-30
How to Cite
Mustaqim, T. (2024). PENGARUH KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN BABY FOOD DI KOTA GRESIK. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan Kreatif, 9(02). https://doi.org/10.59179/jek.v9i02.120
Section
Articles